– Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting mengaku dirinya sudah sangat siap untuk tampil di Olimpiade Tokyo 2020. Pasalnya persiapan sudah ia jalankan cukup panjang guna tampil di Olimpiade nanti. “Persiapan segala macam sudah oke, sudah cukup lama juga. Terakhir pertandingan All England, meski tak main, dari situ persiapan… Read more“Anthony Sinisuka Ginting Siap untuk Tampil di Olimpiade Tokyo 2020”